Friday, December 3, 2010

TIPS MENEKUNI BISNIS DARI BAHAN YANG TIDAK TERPAKAI

Menjadi produsen kerajinan berbahan baku tidak terpakai tidaklah susah.Dengan mengikuti tips-tips berikut bisa menghantarkan produsen menjadi pengusaha sukses :


1.Produsen harus bisa membuat,bisa menjual dan bisa untung (3B)

2.Harus penuh inovasi dan fokus pada usaha yang sedang ditekuni meski dihadapkan pada berbagai kendala. Karena berawal dari kendala dapat mengetahui kelemahan usaha dan berusaha mengatasinya,yang tentu saja berguna untuk pengembangan usaha.

3.Harus kuasai informasi pasar

4.Produk yang menguntungkan ialah tampilan bagus dan murah,kecuali produk art (seni) harus idealis untuk menyasar segmen tertentu.

5.Pelajari dan tahu betul mengenai teknik pemanfaatan menggunakan bahan baku sisa





Selamat Mencoba semoga bermanfaat!!!!!!

No comments:

Post a Comment